Peringatan Isra Mi’raj ini semakin khidmat dengan kehadiran penceramah Ustadz Rio Restu Nurhamzah, yang memberikan tausiyah kepada para siswa.
Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh kepala sekolah ,para guru dan staff serta pengurus Yayasan BHS.
Baca Juga:
Polres Pakpak Bharat Laksanakan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1447/ H - 2026 H Bersama Anak Yatim Piatu
Melalui kegiatan ini, pihak sekolah berharap para siswa dapat merenungi makna Isra Mi’raj serta memperoleh pencerahan agar ke depannya menjadi pribadi yang lebih baik, berakhlak mulia, serta menjadi anak yang saleh dan salehah.
[Redaktur: Ajat Sudrajat]