Di akhir sambutan, Pemerintah Kabupaten Sumedang menegaskan komitmennya untuk terus mendukung pembangunan olahraga melalui sinergi antara pemerintah daerah, organisasi olahraga, dunia pendidikan, dan masyarakat.
“Mari kita jadikan momentum ini sebagai titik tolak kebangkitan olahraga di Kabupaten Sumedang, dengan menjunjung tinggi sportivitas dan bekerja dengan hati demi Sumedang yang lebih sehat, kuat, dan bermartabat,” pungkasnya.
Baca Juga:
Alhamdulillah, Ratusan Guru Agama di Sumedang Terima Tunjangan Profesi dari Kemenag
[Redaktur: Ajat Sudrajat]